Persatuan Dalam Perbedaan

Ringkasan Khotbah Natal Punguan Halak Kita Persatuan dalam Perbedaan Efesus 4:1-16 Saudara-saudara terkasih dalam Kristus, Senang sekali kita bisa bertemu dalam suasana gembira, suasana Natal tahun 2009 ini. Kali ini tema kita adalah natal yang membawa kesatuan dalam persaudaraan. Entah kenapa kalau saya diminta untuk memimpin acara kebaktian Batak, seringkali…

Continue reading

Apakah Warisanmu?

Khotbah Minggu XXI Sesudah Pentakosta Perki Buitenveldert Apakah Warisanmu? 2 Timotius 4:1-8 Beberapa minggu yang lalu saya sedikit terkejut dan terharu ketika melihat sebuah foto di rumah Tante Tina Saragih mengenai ayat bacaan kita hari ini. Foto ini menarik perhatian saya karena saya melihat gambar Andrew Manullang di sana. Kita…

Continue reading

Benar Karena Iman

Khotbah Minggu Pertama sesudah Pentakosta Roma 1:16-17 Perki Buitenveldert “Benar Karena Iman” Ada seorang Pastor Katolik bernama Stephey Bilynskyj memulai kelas konfirmasinya (katekisasi) dengan membawa sebuah toples berisi kacang. Dia lalu meminta para muridnya untuk mencoba menebak berapa banyak kacang yang ada dalam toples itu dan menulisnya di sebuah kertas.…

Continue reading