Dialog dengan Bupati Bekasi Neneng Hasanah Yasin

Setelah pembongkaran HKBP Setu, beberapa pendeta HKBP di wilayah Jabodetabek memutuskan untuk berdialog dengan Bupati Bekasi Neneng Hasanah Yasin pada 1 April 2013 di kantor Bupati. Sekitar 30 pendeta HKBP yang dipimpin oleh Koordinator Pdt. Erwin Marbun, berhasil menemui Bupati ketika beliau akan pergi dan kemudian mengundang para pendeta untuk…

Continue reading

Penetapan Pdt. Palti Panjaitan sebagai Tersangka Kasus Kekerasan

Pdt. Palti Panjaitan dari HKBP Filadelfia ditetapkan sebagai Tersangka dalam kasus kekerasan ibadah malam Natal 24 Des 2012. Beliau dituduh memukul Ustadz Abdul Aziz atas pelaporan yang dilakukan kelompoknya. Meskipun pada mulanya kelompok Azis lah yang menyerang, namun sekarang beliau justru mengaku sebagai korban. Pdt. Palti Panjaitan akan diperiksa di…

Continue reading

Reaksi atas Penggusuran HKBP Setu, Bekasi

Setelah pembongkaran HKBP Setu, Bekasi, pada tanggal 21 Maret 2013, Persekutuan Gereja-gereja di Indonesia, HKBP, Wahid Institut, Setara Institut, LBH, dan beberapa elemen masyarakat mengadakan konferensi pers pada tanggal 22 Maret di Guest House PGI, Jl. Teuku Umar. Dalam pernyataan sikapnya, PGI merasa pemerintah tunduk kepada suara kelompok intoleran. Meskipun…

Continue reading

LOGIKA KEBLINGER

   Penetapan Palti Panjaitan, pimpinan jemaat HKBP Filadelfia sebagai tersangka oleh Polres Kabupaten Bekasi merupakan sebuah penggunaan logika yang keblinger. Laporan tindak penganiayaan ringan di malam Natal 2012 yang dimasukkan “korban” Abdul Aziz dari Forum Umat Islam adalah pemutarbalikan nalar. Hampir seluruh stasiun televisi nasional memperlihatkan bahwa jemaat HKBP Filadelfia…

Continue reading