Kerja vs Rencana | Aksi vs Niat

Gong pemilihan Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022 sudah berbunyi. Sudah mulai banyak janji yang dikeluarkan para calon dalam setiap kampanye yang dijalaninya. Bagi pendukung petahana, mereka menyatakan bahwa lihat hasil kerja. Bagi pendukung penantang, mereka menyatakan kerja saja tidak penting, lihat rencananya. Dengan kata singkat, lihat aksi atau niatnya. Bagaimana…

Continue reading

Menjadi Idealis dan Realis

Apakah kita harus memilih antara menjadi seorang realis atau idealis? Seorang yang idealis seharusnya tidak mencari hasil yang seadanya, dan seorang yang realis akan selalu mencoba mencari titik temu antara yang seharusnya dan yang sedang dihadapinya. Kita harus menjadi yang mana? Misalnya, dalam pencarian pasangan hidup, seseorang yang idealis akan…

Continue reading

Retorika Politik: “Mari Kita Rebut Kembali”

Kemenangan Donald Trump di Amerika Serikat dan Brexit (Britain Exit atau keluar dari Uni Eropa) di tahun 2016 menunjukkan bahwa di era keterbukaan ini, identitas lokal justru semakin menguat. Identitas politik ini ditangkap dalam retorika yang saya namakan “Mari Kita Rebut Kembali” atau yang disebut Trump sebagai “Make America Great…

Continue reading

Love, Rosie – Missing Chances

Berapa kali seseorang bisa kehilangan momen terbaik dalam hidupnya untuk bersama dengan yang dicintainya? Film Love, Rosie yang diangkat dari novel Where Rainbows End menunjukkan bahwa cinta bisa kehilangan momennya, namun cinta sejati akan kembali bahkan setelah lima kali Rosie Dunne dan Alex Stewart melewatkan momen besar mereka. Sinopsis Singkat…

Continue reading